Yayasan Pendidikan Islam Daarul Mu'miniin Internasional mempunyai visi dan misi serta bertujuan menyediakan pusat / kawasan pendidikan yang Islami dengan konsep Pendidika
Daarul Mu'miniin, Tasimalaya- Para penghafal Al Qur'an tidak diragukan lagi kedudukannya dalam pandangan Allah SWT. Para penghafal Al Qur'an memiliki banyak keistimewaan dan keberkahan. Allah SWT akan mengangkat kehormatan orang tua dari putra - putrinya yang menghafal Al Qur'an. Allah SWT juga akan menjaga jasad para penghafal Al Qur'an tetap utuh dalam kubur hingga hari kiamat tiba. Keberkahan d [...]
Manusia adalah makhluk yang sempurna. Tetapi dibalik kesempurnaannya tersebut, manusia mempunyai sifat lupa dan lalai. Terkadang kita bingung membedakan arti dari kata lupa dan lalai tersebut.Berikut kami akan membahasperbedaan darilupa dan lalai dalam mengerjakan solat menurut Ketua Forum Huffazhil Qur'an (FHQ) Provinsi Jawa Barat Ustadz Agus Yosep Abdulloh, M.Pd.I melalui pesan elekt [...]
Tasikmalaya - Para santri di Pondok Pesantren Daarul Mu’miniin Kota Tasikmalaya menggelar acara tasmi' Al-Qur'an juz 30 pada Sabtu (25/3) malam, acara ini diikuti oleh seluruh santri dari berbagai tingkat di pondok pesantren tersebut.Acara tasmi' Al-Qur'an juz 30 diawali dengan pembacaan Surat Al-Fatihah oleh salah seorang ustaz. Selanjutnya, Fatan sebagai salah satu peserta membacakan ayat-ayat [...]
Kuota Terbatas! Yuk, jadikan Ramadhan ananda lebih berkah dan berkualitas 😍In syaa Allah di bulan Ramadhan ini Pondok Tahfidz Qur'an Daarul Mu'miniin akan kembali mengadakan Pesantren Tahfidz Qur'an Ramadhan Daarul Mu'miniin Program Kegiatan :✅ Tahfizh Qur'an & Tahsin / Ilmu Tajwid Kajian Kitab Kuning : ✅ Kitab Fiqih✅ Kitab Akhlaq✅ Kitab Nahwu Sorof✅ Kitab Hadist✅ Kitab Tau [...]
🌈Sebaik-baiknya hari🌱🌾"Sebaik-baiknya hari yang matahari terbit padanya adalah hari Jumat. Padanya Adam diciptakan, dimasukkan ke surga dan dikeluarkan darinya. Serta kiamat tidak terjadi melainkan hari Jumat." Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.A'udzu billahiminasy syaythoonirrojiim.بِسۡـــــــــمِ ٱللهِ ٱلرَّحۡـمَـٰنِ ٱلرَّحِــــــ [...]
Malam nisfu syaban termasuk ke dalam salah satu malam yang penting bagi umat Islam. Berdasarkan kalender Hijriyah, malam nisfu syaban jatuh pada tanggal 15 di bulan syaban, tepat pada hari Selasa, 7 Maret 2023.Malam nisfu syaban ini sangat dinantikan oleh umat Islam yang ingin mendapatkan keutamaannya. Termasuk santri/ah Daarul Mu'miniin sehingga pimpinan Ponpest Ustadz Agus Yosep Abdulloh M.Pd [...]
PRIANGANTIMURNEWS- Para penghapal Qur'an atau hafidz dan hafidzah adalah sosok yang dimuliakan Allah.Orang-orang yang mahir membaca Al Qur'an nantinya akan Allah tempatkan bersama malaikat-malaikat pencatat yang patut kepada Allah yang selalu berbuat kebaikan.Di Kota Tasikmalaya yang dijuluki sebagai kota Santri, banyak berdiri Rumah Tahfidz Qur'an yang membimbing para santri dan santriyahny [...]
Kota Tasikmalaya kota di Priangan Timur. Kota sejuta pesona dengan keindahan alamnya dan keramah tamahan penduduknya yang 'someah ka semah'.Kota dengan julukan Kota Santri ini adalah kota yang menjadi barometer perkembangan Islam di Indonesia. Ribuan Pondok Pesantren tersebar di seluruh pelosok kota ini.Dari pesantren-pesantren tersebut telah lahir para penghafal Al Qur'an atau hafidz dan hafid [...]
Ahad 26 Februari 2023 Di hadiri 1000 Orang Terdiri dari 700 Wisudawan dan 300 Ortu juga tamu undangan, Begitu Antusiasnya peserta Wisuda saat mendapatkan motivasi dari Motivator yang di sapa dengan panggilan Ust. AYA ( Agus Yosep Abduloh ) Beliau juga Selaku - Ketua IDMI ( Ikatan Dai Muda Indonesia ) Kota.Tasikmalaya- Ketua 1 Bakomubin Kota.Tasikmalaya- Pimpinan Pesantren Daarul Mu'miniin Kota. [...]
Gelaran Wisuda Akbar Forum Huffazhil Qur'an (FHQ) Kota Tasikmalaya telah selesai dilaksanakan pada Ahad, 26 Februari 2023. Wisuda Akbar untuk para penghafal Al Qur'an atau hafidz dan hafidzhah ini telah dilangsungkan di Gedung Restu Sky STIMIK Jalan RE. Martadinata Kota Tasikmalaya.Sebanyak 663 santri dan santriyah yang berasal dari 51 lembaga yakni dari Rumah Tahfidz, SD, SMP, SMA, SMK, d [...]
Yayasan Pendidikan Islam Daarul Mu'miniin Internasional mempunyai visi dan misi serta bertujuan menyediakan pusat / kawasan pendidikan yang Islami dengan konsep Pendidika